Aksi Nyata Satu Rasa Dalam Kegiatan LMJ berbagi

padang, gentaandalas.com- Lembaga Mahasiswa Jurusan (LMJ) Sastra Minangkabau, Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Andalas kembali menggelar kegiatan sosial yang bertajuk “LMJ Berbagi” dengan mengusung tema “Aksi Nyata Satu Rasa.” Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Minggu, (16/3/2025) di Panti Asuhan Anak Mentawai dan Yatim Piatu H. Syafri Moesa yang berlokasi di Ulu Gadut, Koto Luar, Kecamatan Pauh,…

Read More

Rapat Paripurna Ranperda terkait Rencana Tata Ruang Wilayah Diwarnai Aksi Penolakan

padang, gentaandalas.com- Rapat Paripurna Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) terkait Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) di Gedung DPRD Provinsi pada hari Senin (17/3/2025) diwarnai aksi protes koalisi masyarakat sipil. Dihadiri langsung oleh Gubernur Sumbar, Mahyeldi, dan dipimpin oleh Ketua DPRD Provinsi Sumbar, Muhidi dengan kehadiran anggota DPRD Provinsi Sumbar lebih dari 2/3…

Read More