Lima Prodi FEB Terima Sertifikat Akreditasi Internasional

  Padang, gentaandalas.com– Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) Universitas Andalas (UNAND) menerima secara resmi penyerahan sertifikat akreditasi internasional dari Foundation for International Business Administration Accreditation (FIBAA) pada Kamis (11/5/2023) lalu di Yogyakarta. Wakil Dekan I FEB UNAND, Endrizal Ridwan mengatakan bahwa saat ini telah ada lima prodi dari total 15 prodi di FEB terakreditasi internasional. “Lima…

Read More

Lengkapi Sebelas Kualifikasi Internasional, Departemen Manajemen Unand Raih Akreditasi Unggul Lamemba

Padang, gentaandalas.com- Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Bisnis (FEB) Universitas Andalas (Unand) berhasil memperoleh akreditasi unggul oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (Lamemba) pada Senin (19/09/2022). Departemen Manajemen diketahui telah melengkapi kebutuhan standar kualifikasi internasional yang disiapkan sejak bulan Januari 2022 lalu. Hal ini disampaikan langsung oleh Wakil Dekan I FEB Endrizal Ridwan….

Read More

Dies Natalis ke-37, Fakultas Teknik Tingkatkan Reputasi Internasional

Padang, gentaanadalas.com- Berhasil raih akreditasi internasional dan dinobatkan sebagai fakultas terproduktif di Universitas Andalas (Unand) Fakultas Teknik (FT) Unand akan terus kembangkan kualitas fakultas. Dekan FT Unand, Ikhwana Elfitri mengatakan bahwa peningkatan kualitas dosen dan mahasiswa membuktikan adanya reputasi internasional yang tidak hanya berupa label akreditasi belaka. “Upaya peningkatan softskill, kami mewajibkan mahasiswa untuk mengambil…

Read More