Keindahan Pemandian Lubuk Minturun, Berenang Sembari Memberi Makan Ikan

Oleh: Fadhilah Lisma Sari* Berkat pesona alamnya, destinasi wisata di Kota Padang seakan-akan tiada habisnya. Salah satu dari sekian pilihan wisata alam di Kota Padang, terdapat tempat pemandian Lubuk Minturun. Pemandian Lubuk Minturun berupa lubuk yang berada di Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, tepatnya di salah satu titik aliran air sungai Batang Kandis. Pemandian ini…

Read More

Menikmati Indahnya Lautan Teh Hijau di Alahan Panjang

Oleh: Lara Elisa Putri* Wisata alam adalah salah satu tempat wisata yang banyak diminati oleh para wisatawan dari berbagai kalangan. Seperti salah satu tempat wisata alam, Kebun Teh Alahan Panjang yang berlokasi di Kabupaten Solok Kecamatan Danau Kembar, Sumatra Barat. Kebun teh adalah suatu wisata alam yang diincar oleh wisatawan, karena tempatnya yang sangat strategis…

Read More

Keindahan Lubuk Paraku, Wisata dengan Pesona Alam Bak Surga Tersembunyi

Oleh: Lara Elisa Putri* Selain pantai dan laut, pemandian juga salah satu destinasi wisata yang banyak diminati oleh banyak orang. Salah satunya yaitu pemandian yang berada di Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Sumatra Barat. Belum banyak orang mengetahui pemandian yang indah ini, karena terletak di kawasan sepi penduduk. Hanya ada lima rumah warga yang…

Read More

Rawan Gempa, Kelurahan Parupuk Tabing Dijadikan Tempat Simulasi Mitigasi Bencana

Padang, gentaandalas- Daerah Kelurahan Parupuk Tabing, Kota Padang dipilih menjadi tempat lokasi simulasi mitigasi bencana alam gempa bumi dan tsunami oleh mahasiswa Program Studi Profesi/Ners Fakultas Keperawatan Universitas Andalas (UNAND) pada Sabtu (17/6/2023). Koordinasi Profesi Nars mata kuliah Bencana, Elvi Oktariani mengatakan bahwa kegiatan ini diharapkan dapat terus dilakukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)…

Read More

Asyiknya Memetik Sendiri di Kebun Stroberi Pak Dadang, Kabupaten Agam

  Oleh: Risky Wahyudi*) Objek wisata alam menjadi salah satu pilihan bagi wisatawan dalam melepas penatnya ketika berlibur. Wisata alam memiliki banyak ragamnya dan daya tariknya, salah satunya wisata alam kebun stroberi. Seperti kebun stroberi Pak Dadang yang ada di Balingka, Kabupaten Agam, Sumatra Barat dapat menjadi salah satu pilihan destinasi wisata ketika berkunjung ke…

Read More

Wisata Alam Sarosah Gontiang

Oleh: Haida Rahmi* Air terjun Gontiang atau yang biasa dikenal oleh masyarakat sekitar dengan nama Sarosah Gontiang merupakan objek wisata yang kaya akan keindahan alamnya dan mampu menghipnotis siapapun pengunjung hingga menjadi kecanduan untuk kembali kesana. Sarosah Gontiang berada di kampung Gontiang, Kecamatan Rao Utara, Kabupaten Pasaman Timur, Sumatra Barat. Perjalanan menuju lokasi lumayan memakan…

Read More