Setelah Vakum Selama Dua Tahun, LOBI Kembali Diadakan Secara Hybrid

Padang,Gentaandalas– Dalam dua tahun terakhir, agenda tahunan HIMA (Himpunan Mahasiswa) Biologi Universitas Andalas (Unand) yakni LOBI (Lomba Biologi) tidak dapat diselenggarakan karena kondisi pandemi Covid-19. “Alhamdulillah LOBI ke XIX dapat diangkatkan kembali di tengah pandemi dan dilaksanakan secara hybrid,” ucap Adam Rayhan Prianbada, Ketua Acara LOBI XIX saat diwawancarai di Auditorium Unand pada Senin (21/02/2022)….

Read More

Kembali Dilaksanakan Luring, Penerapan Protokol Kesehatan pada pelaksanaan Wisuda I Masih Dianggap Lemah

Padang,gentaandalas.com– Universitas Andalas (Unand) kembali menggelar Wisuda I secara luring di Gedung Auditorium Unand pada Jumat (18/2/2022). Pelaksanaan Wisuda I kali ini dilaksanakan selama dua hari berturut dengan tetap menerapkan berbagai protokol kesehatan (Prokes) yang dinilai masih kurang optimal. Prosesi Wisuda kali ini dilaksanakan secara luring bertepatan saat Kota Padang sedang menerapkan Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan…

Read More

Menjelang Wisuda Luring, Pemberitahuan Teknis dan Syarat Wisuda Terkesan Mendadak

Universitas Andalas (Unand) akan melaksanakan wisuda I 2022 secara langsung. Akan tetapi, Panduan Penyelenggaraan Wisuda Secara Luring Tahun 2022 baru dirilis pada 9 Januari di website akademik.unand.ac.id sehingga terkesan mendadak. Pada panduan tersebut juga dibahas mengenai salah satu syarat wisuda yaitu membayar uang wisuda sebesar Rp.750.000. Menanggapi hal tersebut, Wakil Rektor (WR) I Unand mengatakan…

Read More