The Gade Creative Lounge Sudah Bisa Digunakan, Yasir: Penggunaan dengan Booking Dulu

Padang, gentaandalas.com- The Gade Creative Lounge sebagai tempat penunjang belajar di gedung Perpustakaan Universitas Andalas (UNAND) telah diresmikan pada Rabu (24/5/2023) lalu. Namun, sistem pemakaian ruangan ini diperlukan izin terlebih dahulu kepada Tata Usaha Perpustakaan UNAND. Kepala Perpustakaan UNAND, Yasir menyebutkan bahwa pemakaian The Gade Creative Lounge akan dilakukan pembukuan secara manual mulai Senin (26/6/2023)…

Read More

Pertunjukkan Panggung Puisi 2023 Bukti Apresiasi Puisi Karya Mahasiswa Sasindo UNAND

Padang, gentaandalas.com- Pementasan panggung puisi oleh mahasiswa Departemen Sastra Indonesia angkatan 2022 sebagai apresiasi terhadap karya seni puisi yang dilaksanakan di Medan Nan Balinduang Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Andalas (UNAND) pada Sabtu, (17/6/2023). Panggung puisi ini menampilkan 10 teatrikal puisi dengan tema “Melangkah dengan Syair, Berpacu Menyeruak Sastra”. Pada panggung puisi kali ini, puisi-puisi yang…

Read More

Rawan Gempa, Kelurahan Parupuk Tabing Dijadikan Tempat Simulasi Mitigasi Bencana

Padang, gentaandalas- Daerah Kelurahan Parupuk Tabing, Kota Padang dipilih menjadi tempat lokasi simulasi mitigasi bencana alam gempa bumi dan tsunami oleh mahasiswa Program Studi Profesi/Ners Fakultas Keperawatan Universitas Andalas (UNAND) pada Sabtu (17/6/2023). Koordinasi Profesi Nars mata kuliah Bencana, Elvi Oktariani mengatakan bahwa kegiatan ini diharapkan dapat terus dilakukan oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD)…

Read More

Bantu Penuhi Kebutuhan Darah, Rumah Sakit UNAND Resmikan Bank Darah

Padang, gentaandalas.com- Bertepatan dengan peringatan Hari Donor Darah Sedunia, Rumah Sakit Universitas Andalas (RS UNAND) menggelar Launching Bank Darah pada Rabu (14/6/2023). Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor UNAND, Yuliandri dan didampingi oleh Direktur Utama RS UNAND, Yevri Zulfiqar beserta jajarannya. Peresmian Bank Darah dilakukan dalam tujuan memberikan kemudahan pelayanan kebutuhan darah bagi pasien dengan cepat….

Read More

Jumlah Bus UNAND yang Beroperasi akan Ditambah Jika Ramai Peminat

Padang, gentaandalas.com- Bus Universitas Andalas (UNAND) saat ini telah beroperasi dan akan ditambah jumlahnya berdasarkan tingkat kebutuhan mahasiswa. Bus yang sudah beroperasi saat ini berjumlah dua unit dan diperuntukkan bagi warga UNAND. Direktur Umum dan Pengelola Aset UNAND, Azral menyebutkan bahwa tingkat kebutuhan mahasiswa akan menjadi pertimbangan penambahan jumlah unit bus. “Bus UNAND sudah beroperasi…

Read More

Inovasi Sate dari Buah Pare Raih Perak di Acara WYIE Malaysia 2023

Padang, gentaandalas.com- Delapan mahasiswa UNAND yang terdiri dari dua tim berhasil meraih medali perak di ajang bergengsi internasional, World Youth Inventors Exhibition (WYIE) yang diselenggarakan pada 10-13 Mei 2023, di Kuala Lumpur Convention Centre (KLCC), Malaysia. Salah satu tim yang terdiri dari dua mahasiswa yakni Refa Rahmaddiansyah dari Fakultas Kedokteran dan Azizah Rahma Tita dari…

Read More

BEM KM UNAND Gelar Aksi Tuntut Kejelasan Pencairan Dana

Padang, gentaandalas.com- Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM) Universitas Andalas (UNAND) menggelar Aksi Kampus UNAND Korupsi Dana Kemahasiswaan di gedung Rektorat UNAND pada Rabu (31/5/2023). Aksi ini dilakukan sebagai bentuk tindak lanjut tuntutan terhadap persoalan pelik dana kemahasiswa yang tak kunjung cair. Dalam aksi kali ini, Rektor UNAND, Yuliandri tidak menandatangani tuntutan mahasiswa. Koordinator…

Read More

Potret Mahasiswa UNAND dalam Aksi Menuntut Dugaan Kasus Penyelewengan Dana Kemahasiswaan

Padang, gentaandalas.com– Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM) Universitas Andalas (UNAND) menggelar aksi di depan gedung Rektorat UNAND pada Rabu (31/5/2023). Dalam aksi kali ini, mahasiswa menuntut Rektor UNAND, Yuliandri agar segera mencairkan dana kemahasiswaan dan menindaklanjuti adanya dugaan kasus penyelewengan dana. Aksi dilakukan dengan pemasangan spanduk di gedung Rektorat lantai dua, sebagai bentuk…

Read More

Pelaksanaan UTBK SNBT 2023 Unand Diadakan Satu Gelombang

Padang, gentaandalas.com- Sebanyak 10.483 peserta Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Nasional Berbasis Tes (SNBT) 2023 yang mendaftar di Universitas Andalas (Unand) akan melakukan ujian gelombang pertama yang dimulai pada Senin (8/3/2023). Kepala Subdit Administrasi, Data & Informasi Pendidikan Asrul Ikhya menjelaskan bahwa pelaksanaan UTBK SNBT dijadwalkan sebanyak dua gelombang dari pusat. Namun, UTBK SNBT…

Read More

Pembangunan Gedung Convention Hall FISIP Unand Memasuki Tahap Kedua

Padang, gentaandalas.com– Pembangunan gedung Convention Hall Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Andalas (Unand) akan memasuki tahap kedua pada bulan Juni hingga Oktober 2023 mendatang. Dekan FISIP, Azwar menyebut pembangunan gedung multifungsi ini dilakukan untuk melengkapi kebutuhan sarana dan prasarana FISIP dengan mahasiswa yang kian bertambah. “Pembangunan tahap pertama sudah selesai dua kelas,…

Read More