Potret Mahasiswa UNAND dalam Aksi Menuntut Dugaan Kasus Penyelewengan Dana Kemahasiswaan

Padang, gentaandalas.com– Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM) Universitas Andalas (UNAND) menggelar aksi di depan gedung Rektorat UNAND pada Rabu (31/5/2023). Dalam aksi kali ini, mahasiswa menuntut Rektor UNAND, Yuliandri agar segera mencairkan dana kemahasiswaan dan menindaklanjuti adanya dugaan kasus penyelewengan dana. Aksi dilakukan dengan pemasangan spanduk di gedung Rektorat lantai dua, sebagai bentuk…

Read More

Tanggapi Penyelewengan Dana di UNAND, BPK Sumbar: Prosesnya Butuh Banyak Tahap

Padang, gentaandalas.com- Kepala Sub Auditorat Sumbar I BPK Sumbar, Nofemris, menyebutkan bahwa proses pemeriksaan laporan keuangan penyelewengan dana membutuhkan banyak tahap. Hal ini disampaikan langsung oleh Nofemris saat Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Mahasiswa (BEM KM) Universitas Andalas (UNAND) melakukan diskusi mengenai penyelewengan dana kemahasiswaan bersama Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Sumatra Barat (Sumbar) pada Selasa (30/5/2023)….

Read More

Dugaan Pengalihan Dana Kemahasiswaan Unand

  Padang, gentaandalas.com– Dugaan adanya pengalihan dana kemahasiswaan Universitas Andalas (Unand) untuk kegiatan lain disampaikan langsung saat pertemuan antara Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) pada Selasa (21/2/2023). Pengalihan dana tersebut masih dalam tahap penyelidikan oleh Satuan Pengawas Internal (SPI) Unand. “Kasus ini masih dalam tahap audit dan akan diselidiki lebih lanjut,”…

Read More

Dugaan Penyelewengan Dana Asrama Mahasiswa PMM Inbound Unand

Padang, gentaandalas.com- Isu dugaan penyalahgunaan dana asrama mahasiswa Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Inbound Universitas Andalas (Unand) saat ini tengah ramai dibicarakan. Isu ini mencuat setelah ada unggahan utas di media sosial twitter melalui akun @/spillymn pada Selasa (24/1/2023) yang menjelaskan kronologi kejadian dan mengungkap pelaku yang berjumlah dua orang. Pelaku diduga menyalahgunakan uang sebanyak puluhan…

Read More